Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2008

BELIK DI AKHIR TAHUN

PEMALANG. Tak terasa, akhir tahun menjelang. Seperti tahun-tahun yang lalu, musim penghujan meliputi Belik, pegunungan di wilayah selatan Pemalang ini selalu permai. Apalagi jika hutannya tidak gundul, air akan mengalir dengan jernih, udara akan sesegar di pegunungan Alpen. Namun demikian, udaranya masih lebih segar dibandingkan udara pagi harinya kota Jubail yang juga semakin hijau. Banyak daerah di Saudi Arabia yang makin menghijau, tengok saja arafah. Penulis pernah mengunjungi Arafah yang saat itu sudah banyak ditumbuhi pepohonan menghijau. Belik kalah selangkah dalam penghijauan dari kota-kota di Saudi Arabia. Tak heran jika Belik, meskipun di atas gunung di lembah gunung Slamet, namun tetap saja memiliki persoalan air bersih. Kemajuan memang telah diusahakan dengan membangun berbagai sarana air bersih dengan biaya yang tinggi, namun belum berhasil jua. Mudah-mudahan tahun Tahun Baru 1430 H memberikan nuansa baru, harapan baru, kemajuan baru bagi Belik. Air bersih, sampah tidak l

HATI-HATI MEMILIH OPERATOR SELULER

Salam kenal, Seperti halnya orang lain, saya pun sangat terobsesi dengan internet. Pada waktu itu, obsesi memiliki situs sendiri sepertinya tidak mungkin, karena harus membayar. Akan tetapi setelah banyak penyedia layanan situs gratis... segalanya menjadi mungkin. Untuk mengakses ke internet ini saya menggunakan modem yang sangat sederhana, hp jadul a55 yang sudah dimodif. Asal tahu aja, battery-nya dapat ngisi sendiri dan untuk provider saya pilih Indosatm2 yang terjangkau. Sekedar berbagi cerita... tentang kelebihan dan kekurangan koneksi yang saya pake, termasuk providernya. HP a 55 tidak ada masalah, baik catu daya, maupun kecepatan aksesnya yang bisa menalangi 9600 bps ato 960 kbps, namun koneksi (im2) nya tidak memungkinkan, paling banter konek ke sekitar 210 kbs dari 256 kbs (versi im2) nya. Sayangnya... im2 bukan pilihan terbaik. Ada beberapa hal termasuk koneksi, juga sering drop ke servernya, membuat account email sudah sangat bagus ato mungkin karena saya berada di jauh dar